LEBAK_Bhayangkarapos.com Guna antisipasi gangguan Kamtibmas seprti pencurian dan tindak kejahatan lainnya.Di Wilkum Polsek Sajira.
Anggota Polsek Sajira Polres Lebak yang melaksanakan giat patroli mobile. Aipda Irvan S dan Bripka Febriansyah, melaksanakan patroli mobile diseputaran Jalan Jl. Raya Sajira, tepatnya di Pom Bensin Sajira, Kamis (27/04/2023).
Kapolres Lebak AKBP Wiwin Setiawan.S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Sajira Polres Lebak IPTU Hendro Bahar. SH, mengatakan. Ya benar anggota jaga Polsek Sajira melaksanakan patroli di sekitar Pom Bensin yang ada di wilayah hukum Sajiraā€¯Ucap Kapolsek
“Patroli ini rutin dilakasanakan setiap harinya oleh anggota piket Polsek Sajira, dalam rangka menjaga keamanan dan kewaspadaan di Wilayah Hukum Polsek Sajira, selanjutnya anggota patroli juga mengingatkan serta memberikan himbauan kamtibmas kepada kepala toko dan karyawan agar selalu waspada serta berhati-hati adanya tindak kejahatan.
“Selain itu anggota Polsek Sajira juga mengajak kepada kepala toko dan karyawan untuk ikut serta menjaga kondusifitas dan keamanan di lingkungan tempat bekerja,” Tutup Kapolsek Sajira.